Situs Blog merupakan ruangan tempat bertemunya antara penulis dan pembaca, dimana penulis meletakan hasil karyanya dalam sebuah ruangan (situs) dan pembaca yang akan mengunjungi dan membaca hasil karya penulis dalam satu ruangan (situs). Dengan itu keduanya akan sama sama mendapatkan keuntungan.
Dalam sebuah situs sudah tidak asing lagi dalam hal Adsense karena Adsense adalah sebuah program dari google yang dapat membantu pemilik situs blog / website untuk mendapatkan keuntungan.
Ada banyak juga situs Alternatif Google Adsense untuk para publisher dan membayar tinggi penggunanya.
Berikut ini adalah 3 Alternatif Google Adsense untuk blog yang membayar tinggi.
1. Adstera
Adstera adalah jaringan iklan yang berdiri pada tahun 2013 dan sudah melayani dari 30 milyar pemasang iklan. Adstera berpusat di negara cyprus yaitu merupakan perusahaan iklan online dengan penawaran harga yang bervariasi.
Jaringan iklan yang satu ini sangat bagus untuk para publisher karena dengan proses yang sangat mudah dan nilai Cpm yang sangat tinggi.
2. Mgid
Mgid merupakan perusahaan yang bergerak di bidang periklanan. Mgid berfungsi untuk menghubungkan antara pemasang iklan dengan pemilik situs dengan reputasi yang baik dan pengunjung ribuan dari Indonesia. Advertiser dapat mengatur sendiri target iklan yang akan di kampanyekan. Sama seperti situs jaringan iklan yang lain, mgid sangat membantu kamu para pemilik situs yang membutuhkan penghasilan melewati iklan.
3. YIlix
Program Alternatif Google Adsense yang satu ini juga sangat lumayan untuk para pemilik situs untuk mendapatkan keuntungan. YIlix merupakan website yang terpercaya dan aman, dengan YIlix kamu dapat menghasilkan uang dengan menjadi publisher. Dari sekian banyak Alternatif Google Adsense, YIlix sangat cocok untuk kamu coba.
Komentar
Posting Komentar